admin

Potensi Pemasaran Karya Musisi Lokal dalam Platform Musik Digital

Perkembangan teknologi mengharuskan kita untuk selalu berinovasi dan beradaptasi, termasuk bagi para musisi di Indonesia yang mulai mengarah ke platform musik digital sebagai jalur pemasarannya. Baik dari unduhan berbayar maupun streaming. Seperti yang dijelaskan oleh Ketua Federasi Serikat Musisi Indonesia, Candra Darusman, dikutip dari marketeers, sekitar 97 persen penjualan musik saat ini dikuasai oleh layanan streaming musik atau platform musik digital. …

Potensi Pemasaran Karya Musisi Lokal dalam Platform Musik Digital Read More »

Musik Digital di Indonesia, Ramai Dinikmati Tapi Sulit Dimonetisasi

Dalam hal konsumsi musik digital, pemain dominan di Indonesia adalah Spotify, YouTube (termasuk YouTube Music dan Shorts), Resso, TikTok, Apple Music. Ada juga platform lokal bernama Langit Musik. Sebagian besar digital streaming platform atau (DSP) menawarkan paket freemium dan premium. Walaupun orang Indonesia menyukai musik, mereka tidak selalu mau membayar untuk mengaksesnya. Menurut Dahlia Wijaya,Indonesia …

Musik Digital di Indonesia, Ramai Dinikmati Tapi Sulit Dimonetisasi Read More »

Membangun Panggung Musik di Dunia Digital

Para musisi mampu meraup keuntungan besar hingga miliaran rupiah dari unggahan-unggahan konten musik ke media sosial dan platform musik global. Mereka juga telah memiliki ribuan penggemar lintas negara. Kemajuan teknologi informasi telah memberi kemudahan bagi umat manusia dalam berinteraksi. Di sisi lain, kemajuan itu turut mendorong para musisi di tanah air untuk semakin giat berkreasi …

Membangun Panggung Musik di Dunia Digital Read More »